Media Pena Hukum

Peringatan Tanggap Warsa 1 Sura 1959 DMD AK “Perjalanan” Digelar di Jatirangga, Kota Bekasi

Penulis: Sambudi | July 20, 2025

Kota Bekasi — Dalam semangat kebangsaan dan spiritualitas, komunitas aliran kebatinan “Perjalanan” memperingati Tanggap Warsa 1 Sura 1959 Saka DMD AK yang berlangsung di Pasewakan, Jalan ILI RT 02 RW 09, Kelurahan Jatirangga, Kecamatan Jatisampurna, Kota Bekasi.

Kegiatan bertema “Meningkatkan Kualitas Diri dalam Menghadapi Perubahan dengan Berpegang Teguh pada Pancasila dan UUD 1945 Menuju 1 Abad AK Perjalanan dan Indonesia Emas” ini turut dihadiri oleh berbagai tokoh dari unsur pemerintahan, TNI, Polri, tokoh agama, dan masyarakat.

Bhabinkamtibmas Kelurahan Jatirangga, Bripka Yasir Arfaki, hadir mewakili Polsek Jatisampurna dalam kegiatan tersebut sebagai wujud sinergi dan dukungan Polri terhadap kegiatan sosial-keagamaan yang menjunjung nilai-nilai kebangsaan dan persatuan.

Kegiatan ini menjadi ruang refleksi dan penguatan nilai-nilai spiritual serta komitmen kebangsaan dalam bingkai Pancasila dan UUD 1945. Seluruh rangkaian acara berlangsung dalam situasi aman, tertib, dan penuh rasa kebersamaan.

Polsek Jatisampurna terus mendukung kegiatan kemasyarakatan yang memperkuat persatuan dan toleransi di wilayah hukum Kota Bekasi.

(Humas Polres Metro Bekasi Kota)

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Warga Pasar Jamblang Meriahkan HUT ke-80 RI dengan Karnaval Kebangsaan

Warga Pasar Jamblang Meriahkan HUT ke-80 RI dengan Karnaval Kebangsaan

    Warga Pasar Jamblang Meriahkan HUT ke-80 RI dengan Karnaval Kebangsaan   Dalam rangka memeriahkan HUT ke-80 Republik Indonesia,

Merancang Undang-Undang Perekonomian Nasional     Oleh Prof Yudhie Haryono (Presidium Forum Negarawan

Merancang Undang-Undang Perekonomian Nasional   Oleh Prof Yudhie Haryono (Presidium Forum Negarawan

Merancang Undang-Undang Perekonomian Nasional   Oleh Prof Yudhie Haryono (Presidium Forum Negarawan)     "Indonesia merdeka bukan tujuan akhir kita.

Kegiatan Operasi Patuh Jaya 2025 dan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Polres Metro Bekasi Kota Edukasi Keselamatan Lalu Lintas di Al Muhajirin

Kegiatan Operasi Patuh Jaya 2025 dan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Polres Metro Bekasi Kota Edukasi Keselamatan Lalu Lintas di Al Muhajirin

BEKASI - Dalam rangka Operasi Patuh Jaya 2025 dan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) yang bertujuan menanamkan kesadaran tertib lalu

OPERASI PATUH JAYA 2025 POLSEK BANTAR GEBANG: Wujud Kepedulian Polri Ciptakan Budaya Tertib Berlalu Lintas

OPERASI PATUH JAYA 2025 POLSEK BANTAR GEBANG: Wujud Kepedulian Polri Ciptakan Budaya Tertib Berlalu Lintas

Bekasi Kota — Dalam upaya menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas), Polsek Bantar Gebang gencar melaksanakan Operasi

Bekasi 09/07/25     Ahmadi Meningkatkan Untuk Pembelian Seragam Koperasi Sekolah Tidak Boleh Memberatkan Orang Tua Siswa

Bekasi 09/07/25 Ahmadi Meningkatkan Untuk Pembelian Seragam Koperasi Sekolah Tidak Boleh Memberatkan Orang Tua Siswa

Bekasi 09/07/25   Ahmadi Meningkatkan Untuk Pembelian Seragam Koperasi Sekolah Tidak Boleh Memberatkan Orang Tua Siswa.   Tangal 14 Juli

Beri Apresiasi Pemenang Kreasi Polri Untuk Masyarakat, Kapolri: Terus Kembangkan Potensi Diri

Beri Apresiasi Pemenang Kreasi Polri Untuk Masyarakat, Kapolri: Terus Kembangkan Potensi Diri

Beri Apresiasi Pemenang Kreasi Polri Untuk Masyarakat, Kapolri: Terus Kembangkan Potensi Diri   Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri kegiatan

Perkuat Penanganan Kejahatan Seksual Online terhadap Anak, Dittipid PPA dan PPO Bareskrim Polri Kunjungi TICACC Thailand

Perkuat Penanganan Kejahatan Seksual Online terhadap Anak, Dittipid PPA dan PPO Bareskrim Polri Kunjungi TICACC Thailand

Bangkok, Thailand – Direktorat Tindak Pidana Pelindungan Perempuan dan Anak serta Pemberantasan Perdagangan Orang (Dittipid PPA dan PPO) Bareskrim Polri

Patroli Cipkon Menteng Jaga Stabilitas Perbatasan Kwitang–Kalipasir Dari Tawuran Dan Curanmor

Patroli Cipkon Menteng Jaga Stabilitas Perbatasan Kwitang–Kalipasir Dari Tawuran Dan Curanmor

Jakarta Pusat — Situasi kamtibmas di kawasan perbatasan Kwitang dan Kalipasir, Menteng, Jakarta Pusat, saat ini terpantau stabil dan aman.

Bekasi Kota— Dalam upaya menekan angka pelanggaran lalu lintas dan menciptakan budaya tertib di jalan raya, jajaran Polsek Bantar Gebang

Dalam Rangka Operasi Patuh, Polisi Edukasi Keselamatan Lalu Lintas di SMK Karya Guna Bakti 1

Dalam Rangka Operasi Patuh, Polisi Edukasi Keselamatan Lalu Lintas di SMK Karya Guna Bakti 1

BEKASI, — Unit Keamanan dan Keselamatan (Kamsel) Satlantas Polres Metro Bekasi Kota terus menggencarkan kegiatan sosialisasi tertib lalu lintas di