Media Pena Hukum

Polsus Cagar Budaya: Menjaga Warisan Budaya Nusantara

Penulis: Sambudi | June 30, 2025

NUSANTARA ~ Polisi Khusus Cagar Budaya merupakan unit kepolisian yang ditugaskan untuk melindungi, melestarikan, dan menegakkan hukum terkait dengan situs dan benda cagar budaya.

Unit khusus ini dibentuk untuk meminimalisir berbagai ancaman yang dapat merusak situs cagar budaya, seperti pencurian, vandalisme dan lain-lain. Tentunya Polsus ini juga bekerja sama dengan berbagai pihak untuk menjaga warisan budaya yang ada.

Tidak hanya berperan sebagai penegak hukum, Polsus Cagar Budaya juga berperan untuk memberikan sosialisasi dan edukasi pada khalayak tentang pelestarian cagar budaya.

Dalam keterangan persnya, Nanang Rukmana salah seorang Polsus Cagar Budaya yang bertugas menjaga Cagar Budaya yang berada di Kabupaten Cianjur, Kabupaten Sukabumi, dan Kabupaten Bogor mengatakan kepada awak media, “Saya sudah berperan sebagai Polsus Cagar Budaya sudah menekuni bidang ini sudah dari 2019 lalu. Ruang lingkup kerja kami dalam melindungi situs cagar budaya di Balai Pelestarian Budaya (BPK) IX Wilayah Jawa Barat, khususnya Kabupaten Cianjur, Sukabumi, Bogor dan sekitarnya, ” Terang pria yang akrab disapa Kang Nanang.

Kang Nanang menambahkan, tugas pokok dan fungsi kami dalam menjaga pelestarian cagar budaya termaktub dalam UU nomor 11 tahun 2010, dalam pasal 1 dijelaskan bahwa Cagar Budaya adalah warisan budaya bersifat kebendaan berupa Benda Cagar Budaya, Bangunan Cagar Budaya, Struktur Cagar Budaya, Situs Cagar Budaya, dan Kawasan Cagar Budaya di darat dan/atau di air yang perlu dilestarikan keberadaannya karena memiliki nilai penting bagi sejarah, ilmu pengetahuan, pendidikan, agama, dan/atau kebudayaan melalui proses penetapan. Imbuh Kang Nanang kepada awak media, Senin (30/06/2025).

Kang Nanang menekankan, Kami (para Polsus Cagar Budaya-red) merupakan mata dan telingan negara dalam menjaga agar setiap jengkal warisan budaya tetap lestari dan terlindungi. Menjadi Polsus Cagar Budaya bukan sekedar menjaga Situs Cagar Budaya, tetapi juga menjaga jati diri bangsa. Kami menjalani pelatihan khusus, memahami nilai-nilai sejarah, hingga terlibat langsung dalam berbagai kegiatan pelestarian. Tuturnya.

Dengan kehadiran kami, bangsa ini punya harapan lebih besar untuk memastikan bahwa generasi mendatang tetap bisa menyentuh, melihat, dan merasakan warisan budaya yang otentik. Pungkas Nanang Rukmana. (CP/red)

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

*Tokoh Pemuda Papua Dukung Penegakan Hukum terhadap KKB dan Apresiasi Satgas Ops Damai Cartenz*

*Tokoh Pemuda Papua Dukung Penegakan Hukum terhadap KKB dan Apresiasi Satgas Ops Damai Cartenz*

*Tokoh Pemuda Papua Dukung Penegakan Hukum terhadap KKB dan Apresiasi Satgas Ops Damai Cartenz*   *Jayapura, —* Tokoh pemuda Papua

Pengamanan ASEAN U-23 Championship, Polres Metro Bekasi Kerahkan 275 Personel Gabungan di Stadion Patriot

Pengamanan ASEAN U-23 Championship, Polres Metro Bekasi Kerahkan 275 Personel Gabungan di Stadion Patriot

KOTA BEKASI – Polres Metro Bekasi Kota menggelar apel pengamanan pertandingan sepak bola ASEAN U-23 Championship Mandiri Cup 2025 di Stadion

Edukasi Keselamatan Berlalu Lintas, Dalam Rangka Operasi Patuh 2025 SMK Negeri 7 Kota Bekasi

Edukasi Keselamatan Berlalu Lintas, Dalam Rangka Operasi Patuh 2025 SMK Negeri 7 Kota Bekasi

Kota Bekasi – Dalam rangka mendukung pelaksanaan Operasi Patuh Jaya 2025 serta kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS), Unit Lalu

Polres Metro Bekasi Kota Musnahkan 14.038 Butir Narkotika Jenis Ectasy, Wujud Komitmen Pemberantasan Narkotika

Polres Metro Bekasi Kota Musnahkan 14.038 Butir Narkotika Jenis Ectasy, Wujud Komitmen Pemberantasan Narkotika

KOTA BEKASI -- Dalam upaya mendukung program Astacita yang digagas oleh Presiden Republik Indonesia untuk memberantas narkotika di Indonesia, Satres

Beri Apresiasi Pemenang Kreasi Polri Untuk Masyarakat, Kapolri: Terus Kembangkan Potensi Diri

Beri Apresiasi Pemenang Kreasi Polri Untuk Masyarakat, Kapolri: Terus Kembangkan Potensi Diri

Jakarta Selatan - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri kegiatan Awarding Day yang bertajuk 'Polri untuk Masyarakat' yang diselenggarakan di

Kapolri Pantau Titik Api Via Udara, Cek Kesiapan Penanganan Karhutla di Riau

Kapolri Pantau Titik Api Via Udara, Cek Kesiapan Penanganan Karhutla di Riau

Riau. Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo melakukan peninjauan kesiapan penanganan karhutla di Riau. Peninjauan itu dilaksanakan dengan pemantauan

Polsek Jatisampurna Gelar Penyuluhan Anti-Bullying di SDN Jatirangga IV

Polsek Jatisampurna Gelar Penyuluhan Anti-Bullying di SDN Jatirangga IV

Polsek Jatisampurna Gelar Penyuluhan Anti-Bullying di SDN Jatirangga IV   Kota Bekasi – Dalam upaya menciptakan lingkungan sekolah yang aman

Menteri Kebudayaan, Fadli Zon Apresiasi RUMAH HEBAT NUSANTARA dalam Peringatan Hari Sasstra dan Peluncuran Buku Taufik Ismail

Menteri Kebudayaan, Fadli Zon Apresiasi RUMAH HEBAT NUSANTARA dalam Peringatan Hari Sasstra dan Peluncuran Buku Taufik Ismail

Menteri Kebudayaan, Fadli Zon Apresiasi RUMAH HEBAT NUSANTARA dalam Peringatan Hari Sasstra dan Peluncuran Buku Taufik Ismail     JAKARTA

Cegah Curanmor dan Penipuan, Bhabinkamtibmas Mustikasari Sambangi Warga

Cegah Curanmor dan Penipuan, Bhabinkamtibmas Mustikasari Sambangi Warga

Cegah Curanmor dan Penipuan, Bhabinkamtibmas Mustikasari Sambangi Warga   BEKASI - Bhabinkamtibmas Kelurahan Mustikasari, Aiptu Sarjono, S.H., melaksanakan kunjungan Door to

OPERASI PATUH JAYA 2025 POLSEK BANTAR GEBANG: Wujud Kepedulian Polri Ciptakan Budaya Tertib Berlalu Lintas

OPERASI PATUH JAYA 2025 POLSEK BANTAR GEBANG: Wujud Kepedulian Polri Ciptakan Budaya Tertib Berlalu Lintas

Bekasi Kota — Dalam upaya menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas), Polsek Bantar Gebang gencar melaksanakan Operasi