Media Pena Hukum

Dugaan Penipuan, Akhirnya Bengkel Vespa Waway DK Brotherscoot Rawalumbu Dilaporkan ke Polres

Penulis: Sambudi | July 29, 2025

Dugaan Penipuan, Akhirnya Bengkel Vespa Waway DK Brotherscoot Rawalumbu Dilaporkan ke Polres

 

Kota Bekasi- Masih ingat kasus penipuan Bengkel Vespa Waway DK Brotherscoot yang sempat ramai pemberitaanya. Ternyata kasus tersebut sudah memasuki babak baru dengan dilaporkannya pemilik bengkel bernama Waway pada 19 Juli 2025 di Polres Metro Bekasi Kota.

 

Pelapor yang sekaligus korban bernama Andre (32) dan 12 korban penipuan Bengkel Vespa Waway DK Brotherscoot melaporkan pelaku setelah ingkar dari kesepakatan untuk membayar semua kerugian para korban.

 

Andre mengatakan, awal kesepakatan pelaku berjanji akan menjual rukonya untuk membayar semua kerugian para korban yang mencapai Rp.1.501.414.000,’ bahkan bisa sampai Rp2 miliar, karena masih bayak korban yang belum bicara ke pubik.

 

“Kenapa kita membuat laporanya baru sekarang karena Waway (Pelaku) mengatakan akan menjual rukonya senilai Rp 2 Miliar sampai Rp1,7 Miliar tapi sertifikatnya sedang digadaikan di bank BRI Rp700 juta,”ujar Andre. Minggu (27/7/2025).

 

Kemudian, kata Andre, pihaknya mengecek kebenaranya ke agen Bank BRI ternyata hutangnya mencapai Rp1,2 Miliar bukan Rp700 juta seperti yang diklaim Pelaku.

 

“Dengan nominal hutang sebesar itu tidak mungkin Waway (Pelaku) bisa melunasi uang Costumernya,”ucap Andre yakin.

 

Dia juga menegaskan, tidak menunjuka etikat baik dari Waway ini karena sudah ada kesepakatan dengan disaksikan Anggota Polsek Rawalumbu Ipda. Dono dan angotanya, bahwa Waway akan menyelesaikan permasalahan ini dalam waktu 14 hari atau 2 Minggu.

 

“Kami sudah menunggu selama 2 minggu sesuai perjanjian awal teryata tapi pelaku malah menghilang,”kata Andre.

 

Kemudian Andre dan beberapa korban langsung membuat Lopran ke Polres Metro Bekasi Kota.

 

“Saya dan 12 orang korban lainya tidak inggin ber negosiasi lagi kepada pelaku karena fokus kami sekarang ingin palaku dipenjarajakan agar ada efek jera,”tegasnya.

 

Andra dan para korban penipuan Bengkel Vespa Waway DK Brotherscoot berharap agar Polres Metro Bekasi Kota segera melakukan tindakan cepat agar pelaku ini tidak kabur.

 

“Untuk korban lainya juga akan melaporkan kasus penipuan ini ke Polsek Rawalumbu dengan naiknya berita ini saya berharap dapat perhatian dari pihak kepolisan karena kerugian yang kami alami tidak sedikit karna dampaknya sangat luar biasa ada yang cekcok trus dengan istrinya ya macem-macem lah dampaknya,”tandasnya.

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Bhabinkamtibmas Jatikarya Melakukan Sambang dan Patroli Dialogis, Himbau Warga Wapadai Aksi Kriminalitas

Bhabinkamtibmas Jatikarya Melakukan Sambang dan Patroli Dialogis, Himbau Warga Wapadai Aksi Kriminalitas

Kota Bekasi — Dalam upaya menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Bhabinkamtibmas Kelurahan Jatikarya, Aipda Derry A, SH, bersama

Mantan Ketua KPK Nawawi Pomolango: Advokat Jangan Transaksional

Mantan Ketua KPK Nawawi Pomolango: Advokat Jangan Transaksional

Sebagian advokat DePA-RI yang baru disumpah oleh Ketua Pengadilan Tinggi Banjarmasin sekaligus mantan Ketua KPK, Nawawi Pomolango (tengah, bertoga merah)

Wujud Kepedulian, Satgas Ops Damai Cartenz Ajak Anak-anak di Paniai Berbagi Keceriaan

Wujud Kepedulian, Satgas Ops Damai Cartenz Ajak Anak-anak di Paniai Berbagi Keceriaan

Paniai, Papua Tengah — Dalam rangka mempererat hubungan antara aparat keamanan dan masyarakat, Satgas Operasi Damai Cartenz menggelar kegiatan bertema

Kolaborasi Sekolah dan Orang Tua, Kunci Kesuksesan Pendidikan di SMK BINA PATRIOT

Kolaborasi Sekolah dan Orang Tua, Kunci Kesuksesan Pendidikan di SMK BINA PATRIOT

Rapat antara Pihak SMK BINA PATRIOT dengan Para Wali Murid Digelar di Lingkungan Sekolah, Kamis (17/07/2025).    BEKASI ~ SMK

Edukasi Keselamatan Berlalu Lintas, Dalam Rangka Operasi Patuh 2025 SMK Negeri 7 Kota Bekasi

Edukasi Keselamatan Berlalu Lintas, Dalam Rangka Operasi Patuh 2025 SMK Negeri 7 Kota Bekasi

Kota Bekasi – Dalam rangka mendukung pelaksanaan Operasi Patuh Jaya 2025 serta kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS), Unit Lalu

Polres Metro Bekasi Kota Bangun Gedung Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG), Dukung Program Makan Bergizi Gratis

Polres Metro Bekasi Kota Bangun Gedung Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG), Dukung Program Makan Bergizi Gratis

Polres Metro Bekasi Kota Bangun Gedung Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG), Dukung Program Makan Bergizi Gratis   BEKASI,  – Polres

Kanit Binmas Polsek Bekasi Selatan Berikan Penyuluhan Karakter kepada Siswa Baru SMKN 9 Bekasi

Kanit Binmas Polsek Bekasi Selatan Berikan Penyuluhan Karakter kepada Siswa Baru SMKN 9 Bekasi

Kota Bekasi — Dalam rangka Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS), Kanit Binmas Polsek Bekasi Selatan, Iptu. Sadino, memberikan penyuluhan dan

*PWI Bekasi Raya dan Kajari Kota Bekasi Sepakat Perkuat Sinergitas*

*PWI Bekasi Raya dan Kajari Kota Bekasi Sepakat Perkuat Sinergitas*

  *PWI Bekasi Raya dan Kajari Kota Bekasi Sepakat Perkuat Sinergitas*   *KOTA BEKASI* – Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI)

1.589 Personel Gabungan Amankan Laga Indonesia Vs Malaysia U-23 di GBK Malam Ini

1.589 Personel Gabungan Amankan Laga Indonesia Vs Malaysia U-23 di GBK Malam Ini

1.589 Personel Gabungan Amankan Laga Indonesia Vs Malaysia U-23 di GBK Malam Ini   Jakarta Pusat – Sebanyak 1.589 personel

Kejari Kota Bekasi Gelar Coffee Morning dengan Jurnalis Bekasi Raya

Kejari Kota Bekasi Gelar Coffee Morning dengan Jurnalis Bekasi Raya

Kota Bekasi, 15 Agustus 2025 - Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Bekasi menggelar acara Coffee Morning dengan para jurnalis Bekasi Raya