Media Pena Hukum

Door to Door Kapolsek Bekasi Barat Berikan Bantuan Paket Sembako kepada Janda Lansia

Penulis: Sambudi | July 24, 2025

Bekasi Kota, – Sebagai wujud kepedulian dan empati terhadap masyarakat yang membutuhkan, Kapolsek Bekasi Barat AKP Dr. H. Wahyudi, SH., MH., bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Kota Baru melaksanakan kegiatan bakti sosial dengan memberikan bantuan sembako kepada para janda lansia dan duda lansia yang tinggal di Kp. Rawa Bebek RT.11 RW.010, Kelurahan Kota Baru, Kecamatan Bekasi Barat, Kota Bekasi.

Dalam kegiatan ini, sebanyak 10 (sepuluh) paket sembako dibagikan secara door to door, dengan mendatangi langsung rumah para penerima manfaat. Hal ini dilakukan sebagai bentuk perhatian dan kepedulian Polri terhadap masyarakat yang rentan secara ekonomi, khususnya para lansia yang hidup sendiri.

Kegiatan ini juga merupakan salah satu upaya Polsek Bekasi Barat untuk terus mempererat hubungan antara kepolisian dan masyarakat, serta menghadirkan rasa aman, nyaman, dan humanis di tengah kehidupan warga.

Melalui kegiatan ini, Kapolsek berharap semangat gotong royong dan saling membantu antarwarga dapat terus terpelihara, serta menjadikan Polri semakin dekat dan dicintai oleh masyarakat.

(Humas Polres Metro Bekasi Kota)

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Kejaksaan Negeri Kota Bekasi Gelar Penerangan Hukum: Media Gathering dan Diskusi Hukum

Kejaksaan Negeri Kota Bekasi Gelar Penerangan Hukum: Media Gathering dan Diskusi Hukum

Kejaksaan Negeri Kota Bekasi Gelar Penerangan Hukum: Media Gathering dan Diskusi Hukum BEKASI ~ Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Bekasi mengadakan

Pengawas Operasi Cek Posko dan Lapangan, Operasi Patuh Jaya 2025 di Bekasi Berjalan Lancar

Pengawas Operasi Cek Posko dan Lapangan, Operasi Patuh Jaya 2025 di Bekasi Berjalan Lancar

Pengawas Operasi Cek Posko dan Lapangan, Operasi Patuh Jaya 2025 di Bekasi Berjalan Lancar   KOTA BEKASI – Pengawas Operasi

1.589 Personel Gabungan Amankan Laga Indonesia Vs Malaysia U-23 di GBK Malam Ini

1.589 Personel Gabungan Amankan Laga Indonesia Vs Malaysia U-23 di GBK Malam Ini

Jakarta Pusat – Sebanyak 1.589 personel gabungan Polri, TNI, dan Pemda DKI Jakarta dikerahkan untuk mengamankan pertandingan Timnas U-23 Indonesia

Menteri Kebudayaan, Fadli Zon Apresiasi RUMAH HEBAT NUSANTARA dalam Peringatan Hari Sasstra dan Peluncuran Buku Taufik Ismail

Menteri Kebudayaan, Fadli Zon Apresiasi RUMAH HEBAT NUSANTARA dalam Peringatan Hari Sasstra dan Peluncuran Buku Taufik Ismail

Menteri Kebudayaan, Fadli Zon Apresiasi RUMAH HEBAT NUSANTARA dalam Peringatan Hari Sasstra dan Peluncuran Buku Taufik Ismail     JAKARTA

Kapolsek Bekasi Barat Ajak Warga Waspadai Penipuan Online Saat Jumat Keliling di Masjid Nurul Iman

Kapolsek Bekasi Barat Ajak Warga Waspadai Penipuan Online Saat Jumat Keliling di Masjid Nurul Iman

Bekasi Kota, – Dalam rangka mempererat silaturahmi sekaligus menyampaikan pesan-pesan kamtibmas, Kapolsek Bekasi Barat AKP Dr. H. Wahyudi, SH., MH.,

Bazar Kreasi Bhayangkari Nusantara 2025 Resmi Dibuka, Dukung UMKM Naik Kelas dan Perkuat Ekonomi Nasional

Bazar Kreasi Bhayangkari Nusantara 2025 Resmi Dibuka, Dukung UMKM Naik Kelas dan Perkuat Ekonomi Nasional

Jakarta — Dalam rangka memperingati Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari (HKGB) ke-73, Bhayangkari menggelar Bazar Kreasi Bhayangkari Nusantara 2025 di Jakarta

Polres Metro Bekasi Kota Gelar Operasi Patuh Jaya 2025, Edukasi Masyarakat Lewat Pendekatan Humanis

Polres Metro Bekasi Kota Gelar Operasi Patuh Jaya 2025, Edukasi Masyarakat Lewat Pendekatan Humanis

Polres Metro Bekasi Kota Gelar Operasi Patuh Jaya 2025, Edukasi Masyarakat Lewat Pendekatan Humanis   Kota Bekasi — Dalam rangka

Kapolri Pantau Titik Api Via Udara, Cek Kesiapan Penanganan Karhutla di Riau

Kapolri Pantau Titik Api Via Udara, Cek Kesiapan Penanganan Karhutla di Riau

Riau. Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo melakukan peninjauan kesiapan penanganan karhutla di Riau. Peninjauan itu dilaksanakan dengan pemantauan

Kepala Desa Danau Indah Apresiasi Akhmad Marjuki yang Memprioritaskan Penyerapan Tenaga Kerja saat Reses III DPRD Provinsi Jawa Barat

Kepala Desa Danau Indah Apresiasi Akhmad Marjuki yang Memprioritaskan Penyerapan Tenaga Kerja saat Reses III DPRD Provinsi Jawa Barat

Kepala Desa Danau Indah Apresiasi Akhmad Marjuki yang Memprioritaskan Penyerapan Tenaga Kerja saat Reses III DPRD Provinsi Jawa Barat  

Kejari Kota Bekasi Gelar Coffee Morning dengan Jurnalis Bekasi Raya

Kejari Kota Bekasi Gelar Coffee Morning dengan Jurnalis Bekasi Raya

Kota Bekasi, 15 Agustus 2025 - Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Bekasi menggelar acara Coffee Morning dengan para jurnalis Bekasi Raya